Posted by : Rhyf Ahmad Thursday, December 22, 2011

Waktu itu saya pernah membahas tentang IObit Malware Fighter Beta 1.0, software yang digunakan untuk menghapus malware (malicious software) ini berfungsi cukup baik dalam menangani masalah komputer khususnya dibagian security, cocok jika software yang satu ini disandingkan dengan antivirus yang sudah terinstall di komputer sobat.
Chek it..!!

IObit Malware Fighter bukan merupakan ativirus, namun sebagai software yang bisa menghapus keberadaan Malware, Spyware, Keylogger, Rootkit dan Trojan yang mungkin tidak disadari keberadaannya di dalam komputer. Ingat sobat Blogger, ke-5 hal tadi (Malware, Spyware, Keylogger, Rootkit dan Trojan) tidak sama dengan Virus, jadi antivirus saja tidak cukup untuk menangani masalah dan butuh perlindungan ekstra, dan IObit Malware Fighter bisa dijadikan pilihan utama untuk  masalah ini.
Berikut adalah fitur utama yang dibawa IObit Malware Fighter 1.2
  • Menemukan ancaman yang sangat tersembunyi di dalam PC
  • Real Time Protection yang disempurnakan, improved
  • Creative Cloud Computing technology, database virus yang langsung dihubungkan dengan server, new
  • Startup Guard, untuk memproteksi PC pada saat Startup, improved
  • Browser Guard, memproteksi PC pada saat surfing di internet, improved
  • Network Guard, memproteksi PC saat kita terhubung dengan Network, improved
  • File Guard, memproteksi file yang berada pada PC, improved
  • Cookie Guard, menjaga keamanan file penyimpanan informasi html saat dan setelah kita surfing di internet, improved
Cukup banyak fitur yang ditawarkan, oleh karenanya jangan ragu untuk menggabungkannya dengan antivirus, karena tidak akan bentrok koq, yaqin deh...
Di bawah ini adalah Screenshot untuk IObit Malware Fighter 1.2 Final

IObit Malware Fighter 1.2
Bagi yang berminat, silahkan klik link di bawah ini.
Download IObit Malware Fighter 1.2 Final Free

{ 2 comments... read them below or Comment }

  1. sebuah aplikasi yang pantas untuk di coba....
    salam kenal gan n ikut download untuk dibagikan pada yang lain...

    ReplyDelete
  2. Salam kenal juga yah...
    silahkan di coba gan, jangan lupa di samping menyebarkan software, sebarkan juga alamat blog ini yah... :D

    ReplyDelete

You can leave a comment to request any article(s), software(s), ebook(s) or report the dead link.
Then I will reply as soon as I can :)

Welcome to My Blog

- Copyright © Madriva -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -

/* script Youtube Responsive */